Menu Pilihan

Zakiyah Darojah

Love, Joy, Peace & Blessed

Month: Agustus 2023

Belajar Tentang ASI dan Menyusui

Di bulan Agustus 2023, kami di program Saung Orang Tua Komunitas Permata Hati kembali belajar tentang bagaimana menjadi orang tua. Tema kali ini adalah tentang Semesta Ananda. Materi ini dibawakan oleh mbak Raisika Ryanto, seorang konselor menyusui. Dalam tema kali ini, kami belajar lebih fokus tentang mengASIhi. Yaitu bagaimana persiapan bagi seorang ibu, dalam menyusui […]

WRITING FOR HEALING

Memendam, menjadi sesuatu yang biasa bagi sebagian orang Indonesia. Tanpa mereka tahu bahwa efek dari memendam sangat berpengaruh bagi kesehatan mental dan fisik mereka. Merasa baik-baik saja, tetapi kenyataan berkata berbeda. . Banyak yang bertanya, bagaimana cara keluar dari belenggu emosi negatif yang menguasai diri? Entah itu karena trauma, luka batin, peristiwa yang menyakitkan atau […]

Membangun Rasa Percaya Diri

Semua orang pasti ingin sukses. Tetapi, tidak semua orang mampu meraih kesuksesan yang diinginkannya itu. Tanpa melihat faktor takdir, menurut saya percaya diri menjadi kunci kesuksesan seseorang. Sukses dalam hal apa saja, baik dalam menjalani peran di dalam rumah tangga, dalam hal kecukupan finansial, dalam hal karier, kesehatan, peran sosial dan lain sebagainya. Kenapa percaya […]

Melihat Potensi dengan Mengenal Diri Sendiri

Kelas ke-5 pembelajaran di program inkubasi MIRACLE belajar tentang Melihat Potensi dengan Mengenal Diri Sendiri. Materi ini dibawakan oleh mba Ratna Candra Sari. Seberapa kenalkah kamu terhadap diri sendiri? Ini pertanyaan pertama yang diajukan mbak Ratna. Proses mengenal diri sendiri memang membutuhkan waktu yang panjang dengan terus belajar dan trial and error. Saya pun demikian. […]

Kembali ke Atas